Untuk membantu meringankan musibah korban banjir, Lembaga Penanggulangan Bencana dan Perubahan Iklim (LPBI) PCNU Jakarta Barat membuka posko banjir di Rawa Buaya Jakarta Barat. Menurut Ketua PCNU, KH Agus Salim, sebagai lembaga sosial keagamaan,...
Menyambut dan memeriahkan peringatan harlah ke-98 Nahdlatul Ulama, Lembaga Takmir Masjid (LTM) PBNU menginstruksikan LTM seluruh Indonesia untuk mengadakan aksi Bersih-bersih Masjid (BBM). Instruksi tertuang dalam surat edaran Nomor 374/LTM-PBNU/II/2021 yang dikeluarkan Jumat (19/2)....
MKNU, PCNU Jakarta Barat – Melaksanakan Madrasah Kader Ulama (MKNU) yang Ke-268 di Pondok Pesantren Al Falah Kebon Jeruk Jakarta Barat dengan mengusung tema “Membumikan Fikrah dan Harokah Nahdliyah sebagai Implementasi Moderasi Islam di...
Pengurus NU Cabang Jakarta Barat melakukan koordinasi dengan Polres Jakarta Barat. Dalam kesempatan tersebut Kapolres Jakarta Barat menegaskan bahwa hubungan Polri dengan Nahdlatul Ulama yang selama ini terjalin diharapkan bisa terus berjalan, juga memberikan...
Alhamdulillah Sukses dan maji terus untuk Satgas Covid-19 PCNU Jakarta Barat, Sebagai Garda Terdepan Dalam Upaya Penangan Wabah Covid-19 di Wilayah Jakarta Barat,
Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Jakarta Barat mengadakan Musyawarah Kerja Cabang Kedua (Muskercab Ke-2) PCNU Jakarta Barat Masa Khidmat 2019-2024 di Wisma Kementerian Agama Tugu Puncak Bogor, Jumat sampai Ahad (28/31/2021) Peserta Muskercab kali...